IBUMU, IBUMU, IBUMU

Dibalik kesuksesan seseorang, tak bisa dilepaskan dari peran seorang ibu. Ketulusan hati seorang ibu untuk menjaga, memelihara, merawat dan membesarkan anaknya, sungguh tiada akan bisa terbalaskan. Rasulullah shallallahu alaihi wa sallam pernah ditanya seorang sahabat perihal orang yang paling berhak mendapat bakti seorang anak, beliau shallallahu alaihi wa sallam menyatakan, “Ibumu, ibumu, dan ibumu”. Kata […]